
Kemana Amdal PT Maruki?
- by Super User
-
Hits: 236
Sepanjang Maret hingga April 2019, Jaringan Pemantau Independen Kehutanan Indonesia (JPIK) Sulawesi Selatan memperdalam investigasi peredaran kayu. Salah satu yang menjadi sorotan adalah tentang buruknya pendokumentasian dokumen perusahaan, terutama yang berkaitan dengan dokumen pengelolaan lingkungan.